Home » , , , » Cara membuat tautan Read More di Blogspot

Cara membuat tautan Read More di Blogspot

pada sebuah blog dengan mempunyai fungsi 'Read More' dapat memudahkan pengunjung untuk membaca setiap postingan yang ada pada blog kita,tertarik untuk mencobanya ? silahkan ikuti langkah – langkah berikut :

1. Login pada blogger sobat
2. Pada Dasbor > Klik Template > Edit html.
3. 'Expand Template widget'.
4. Pada keyboard sobat, tekan CTRL + F untuk menghidupkan fungsi 'Find' kemudian cari kode berikut 
    <data:post.body/>

5. Lalu copy kode berikut dan pastekan di atas  kode <data:post.body/>
    <b:if cond='data:blog.pageType == "item"'><style>.fullpost{display:inline;}</style><p><data:post.body/></p><b:else/><style>.fullpost{display:none;}</style>

6. Kemudian letakkan kode ini di bawah <data:post.body/>
    <b:if cond='data:blog.pageType != "item"'><br /><a expr:href='data:post.url'>Read More...</a></b:if></b:if> 

7. Setelah selesai menempatkan kode, Save Template.
8. Selesai

 
Share this article :

Posting Komentar